29 Maret 2012

Berkreasi Dalam Busana Muslimah




Baju Muslim – Trend busana muslimah memang sangat pesat, berbagai motif dan model untuk baju muslim modis terus diciptakan dan dikreasikan, yang pada 20 tahun kebelangan baju muslimah hanya sebatas pada busana muslim gamis atau blus, kini untuk model gamis saja kita bisa mendapati berbagai variasi dan model, blelum lagi blus yang juga sering dikombinasikan dengan celana tentunya semakin menambah variasi baju muslim modis.

Agar tampak fashionable pemakaian busana muslim modis pun perlu beberapa modifikasi khusunya dalam memadupadankan ataran atasa dan bawahan agar busana muslim tampak terliha modis tanpa menghalangi anda dalam beraktivitas.

Contohnya saat memilih model busana muslim dengan pilihan paduan rok panjang, Anda bisa memilih busana wanita dengan warna tegas atau justru bercorak unik.

Sebaliknya untuk anda yang senang tampil penampilan sporty, mungkin akan memilih model baju wanit a modis  muslim dengan atasan yang memiliki hood. Kesan santai, sederhana, dan menyenangkan memang cukup dominan berkat “hoodie” di punggung Anda. Terlebih jika anda bisa mendapatkan busana dengan tali, memiliki resleting di bagian depan, dan dua saku tangan.

Anda pun bisa tampil dengan baju muslim modis dengan style kasual, dapat mengkombinasikan busana wanita anda dengan celana jeans. Jangan lupa untuk menyesuaikan tampilan baju muslim modis dengan jilbab yang telah sesuai tentunya, agar tak hanya modis namun tetap syar’i


Info Terkait:


4 Cara Mengecek Kebenaran Angka Odometer Pada Motor Bekas






Motor Bekas – Kenaikan harga BBM ditambah lagi kebijakan BI akan standar minimum DP untuk kepemilikan kendaraan pribadi dimana untuk motor yang tadinya 10 % menjadi 25% disinyalir akan mengoreksi penjualan motor baru di tahun 2012 ini, namun disisi lain diperkirakan akan terjadi lonjakan permintaan akan motor bekas, terlebih lagi motor bekas dengan kondisi fresh dan umur yang relative baru.

Memilih motor bekas pun bisa dibilang gampang-gampang susah, diperlukan pengamatan dan ketelitian sebelum memutuskan jadi atau tidaknya mengambil motor bekas tersebut, karena kini banyak pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab yang sengaja mencari untuk dengan cara-cara yang curang, dan salah satu modus yang paling sering dilakukan adalah memalsukan angka odometer di kisaran angaka 3000 kebawah  pada motor bekas  yang hendak mereka jual

Berikut ini tips untuk mengetahui kebenaran angka odometer pada motor bekas yang terdapat di pasaran:

Pertama. Memastikan kapan ban itu diproduksi oleh pabrik ban. Setiap mengeluarkan produksi baru, pabrikan akan selalu membubuhkan tahun produksi.

Lihat 4 angka di bibir ban. Dari situ kita akan tahu ban ini diproduksi tahun berapa. Misalnya tertera angka 5011. Artinya, ban ini diproduksi minggu ke 50 pada tahun 2011. Berarti ban diproduksi Desember 2011. jika diproduksi pada 2011, itu artinya ban memang sudah tidak orisinal bawaan  motor. Juga menunjukkan bahwa motor sudah pernah ganti ban.

Kedua, cek kondisi fisik. Salah satunya footstep,  Bila footstep sudah rusak, maka jangan percayai angka odometer yg menunjukkan angka kecil. Karena pasti sudah diinjak ribuan kali.

Cek juga Part karet lain pada handgrip. Cara memeriknya pun sama, coba anda tekan kekerasannya. Juga lihat kualitas karet, apakah masih kasar seperti kulit jeruk atau sudah halus mulus yg menjadi tanda bahwa sudah digenggam ribuan kali. Kalau sudah begini, sebaiknya dipikir ulang tuk membelinya.

Ketiga, cek Kondisi Baut, Pengecekannnya total, mulai sasis sampai kelistrikan. Tidak lupa juga di bagian baut. Nah, di bagian QC, biasanya motor ditandai dgn cat yg disemprot pada baut.
Jadi bila cat sudah mengelupas atau hilang, berarti motor sudah pernah dibongkar. Motor yg angka odometernya rendah, tidak mungkin mengalami pembongkaran pada baut. Khususnya di sektor mesin.

Keempat, Kabel Spidometer, cara mengecek spidometer pernah dicopot, perhatikan ujung bawah kabel spidometer. Khususnya di roda. Bila ujung baut spidometer ada bekas luka, itu merupakan tanda kalau kabel pernah dicopot.



Info Terkait:


20 Maret 2012

Destinasi Bulan Madu Di Kawasan Asia




Paket Bulan Madu – Untuk anda yang mempunyai budget lebih dalam memilih destinasi untuk tempat berbulan madu, atau untuk mencari suasana baru yang romantic dan tak terlupakan bagi anda dan pasangan anda berikut ini beberapa tempat bulan madu di Asia yang dapat anda kunjungi.

Bhutan, Bhutan merupakan salah satu tempat terfavorit  untuk berbulan madu di dunia. Negara ini memiliki sejarah, budaya, dan pemandangan yang romantis yang menarik banyak selebriti dunia untuk berbulan madu di sini.
Amankora di Paro, Bhutan mempunyai  tempat penginapan cantik yang berntuk pondok-pondok. Jangan lupa kunjungi primadona negara ini, Gunung Jhomohari, lembah Phobjika, dan cagar alam Satkeng.

Nepal, kesan berbeda akan anda daptkan di loksi bulan madu ini. mengunjungi Nepal merupakan pilihan yang tepat. menjelajahi kota kuno Patan, lalu Danau Pokhra dan situs warisan Budha di Lumbini, dan bermainlah bersama alam liar di Chitwan.
Jangan anda lewatkan untuk berpetualang di hutan hujan yang tebal serta trekking menuju air terjun dan menjadi saksi eksotisme pegunungan Himalaya. Tentunya lokasi bulan madu ini menjadi  yang terlupakan untuk anda dan pasang anda.

Danau Sun Moon, Taiwan, dilihat dari namanya, danau ini memiliki bentuk antara dari bulan dan matahari. Untuk anda yang menginginkan suasana romantic ini adalah tempat tempat karena di danau ini anda dapat menyaksikan sunset dan sunrise,
Dari danau ini, banyak tempat-tempat wisata lain yang dapat dikunjungi seperti pagoda-pagoda dan pegunungan hijau yang diselimuti awan tebal.

Hoi An, Vietnam, menikmati bulan madu di lokasi bulan madu “Vietnam” maka anda akan disuguhkan oleh bangunan bersejarah yang sangat eksotis dan dibalut akan panorama alam yang luar biasa indah. Salah satunya adalah kota Hoi An. kota ini terkenal dengan lenteranya, pantai Cua Dai dengan pasir putihnya dan juga pasar-pasar tradisionalnya.
Lokasi Bulan madu di Hoi An semakin lengkap jika anda bisa  menginap di vila pinggir pantai di Nam Hai yang menghadap ke Laut China Selatan.  

Rajasthan, India, menghabiskan masa bulan madu layaknya raja di India. Berpetualang menyelami  kebudayaannya yang kaya dengan mengunjungi benteng, taman, dan istana-istananya yang megah. Kunjungi juga kota Jaipur, Jaisalmer, Jodhpur, dan Udaipur yang 'memancing' wisatawan dengan istananya yang menakjubkan, safari serta bukit pasirnya.


Info Terkait: