9 September 2011

Belajar Membuat Ayam Bumbu Bali

Makanan yang satu ini memang pedas rasanya karena bumbunya yang mendominasi adalah cabai, cocok untuk teman nasi panas dan makanan ini termasuk tergolong makanan murah mau tau cara memasaknya?, simak desepnya berikut ini:

Bahan :
- 1 ekor ayam dipotong 20 bagian
- 1 cm lengkuas dimemarkan
- 2 lembar daun salam
- 3 lembar daun jeruk
- 2 buah tomat masing-masing dipotong 8 bagian
- 2 sendok makan kecap manis

Bumbu halus :
- 3 butir kemiri
- 2 cm jahe
- 1/2 sendok terasi yang telah digoreng
- 5 buah bawang merah
- 7 buah cabe merah
- 4 siung bawang putih

Cara pembuatan :
- Campur potongan ayam goreng dengan garam, diamkan sebentar.
- Goreng setengah matang kemudian sisihkan.
- Tumis bumbu hingga harum.
- Masukkan lengkuas, salam, daun jeruk, tomat, dan kecap manis.
- Masukkan ayam yang telah digoreng tadi dan masak hingga bumbu meresap.

Demikian resepnya selamat mencobanya di rumah.

Pengetahuan Manfaat dan Khasiat Buah Tomat

Taukah anda tentang manfaat tomat?...., sekilas yang kita tau memang buah ini sering di buat untuk campuran masakan atau untuk di buat sambel, tapi sebenarnya banyak khasiat dan manfaat yang terkandung dalam buah tomat mau tau apa saja simak ungkapan berikut ini tentang tomat:

Caranya, tomat yang telah masak dipotong-potong lalu digosokkan secara perlahan pada wajah yang berjerawat. Setiap hari ia rajin melakukan perawatan dengan cara tersebut. Sebulan kemudian, akunya, wajahnya sudah bebas dari jerawat. kenapa bisa demikian ?, karena kandungan tomatine pada tomat berkhasiat anti-radang. Tomat juga mengandung karoten dan vitamin C yang berkhasiat sebagai antioksidan. Sementara asam sitratnya juga mengangkat kotoran dan lemak pada wajah berjerawat dan anda juga harus menghindari timbulnya jerawat

Dr. John Cook Bennet, Dekan Fakultas Kedokteran Willoughby University di Ohio Mengatakan bahwa: Tomat bisa mengobati diare, serangan empedu, dyspepsia (gangguan pencernaan), dan mencegah kolera. Yang lebih dahsyat minum jus tomat mampu memulihkan fungsi lever.


ilmuwan Yumi Tohuoka melalui penelitiannya menunjukkan dukungannya terhadap Bennet. Dalam laporan TheTohoku Journal of Experimental Medicine terbitan Tohoku University di Jepang, Tohuoka menyatakan, jus tomat secara buy amoxicillin online klinis efektif untuk menyeimbangkan gangguan lever. di Prancis tomat dijuluki pomme amour alias apel cinta, tomat mampu memulihkan lemah syahwat
Bila kita sering mengkonsumsi tomat maka Tomat juga dapat mencegah penyakit kanker dan masih banyak lagi manfaat lain yang terkandung dalam buah tomat

Bagusnya Teknologi Kamera Samsung ST100 dan ST600

Kamera samsung yang satu ini memang keren dan banyak sekali fitur bagus untuk memfotonya, kamera jaman sekaan sudah pasti digital aplikasi komputer sudah ada di dalamnya

Kamera digital jenis kompak, Samsung ST500 dan ST550 adalah kamera digital pertama di dunia yang punya 2 layar yang sangat cocok untuk orang yang narsis atau suka foto diri sendiri.

Berhasilkah kamera tersebut di pasaran? Sepertinya iya tetapi mungkin ada beberapa pengguna yang merasa layar di bagian depannya kurang besar sehingga jerawat mereka kadang tidak terlihat sehingga Samsung mengeluarkan kamera sejenis yang lebih besar layarnya.


Samsung ST100 dan ST600 adalah kamera versi terbaru dari seri diatas dengan layar depan yang ukurannya lebih besar yaitu 1,8 inch (sebelumnya hanya 1,5 inch) sedangkan di bagian belakang sama seperti ST550 yaitu 3,5 inch.

Perbedaan lainnya di seri baru ini adalah megapixel yang mencapai 14,2 MP dimana sebelumnya hanya 12 MP.

Yang membedakan antara ST100 dengan ST600 adalah pada bagian lensa dimana ST600 punya lensa yang lebih "lebar" (wide) yaitu 27-135 mm equiv. sedangkan di ST100 hanya 35-175 equiv. sedangkan optical zoom, kedunya sama yaitu 5x optical zoom.

Kedua kamera ini akan diluncurkan bulan September dengan harga US$ 329.99 untuk ST600 dan US$ 349.99 untuk ST100.