6 September 2011

Tips n Trik Mengajarkan Balita Bahasa Inggris




Kursus Bahasa - Banyak orangtua yg mengirimkan anaknya ikut kursus bahasa Inggris. Alasannya, agar tidak tertinggal dan dapat mengikuti perubahan yg begitu cepat. Padahal usia buah hati masih balita. Sementara, mengucapkan kata-kata dalam Bahasa Indonesia pun masih belum lancar. Berikut adalah beberapa hal yg harus Anda ketahui jika Anda berniat mengikutkan anak ke kursus bahasa Ingris.

·         Anda bisa memilih, ikut kursus bahasa atau memanggil guru privat ke rumah. Jika ikut kursus, anak dapat bersosialisasi dgn teman sebaya, dan ini akan menimbulkan semangat belajar. Selain itu, fasilitas belajar yg lengkap juga akan membantu memacu kreativitas mereka. Sementara jika Anda memilih kursus privat, perkembangan kemampuan belajar anak dapat dipantau secara baik, sehingga kurikulum yg diberikan bisa disesuaikan dgn kemampuan anak, tak perlu mengikuti kurikulum baku.

·         Pilih tempat kursus bahasa yg mempunyai sistem pengajaran yg baik. Kalau perlu survei lebih dulu. Anda bisa bertanya ke pengelola atau orang tua lain yg sudah ikut kursus. Selain itu, fasilitas belajar apa saja yg disediakan, seperti buku-buku, komputer, dan alat permainan dan peraga.

·         Jumlah anak yg terlalu banyak dalam satu kelas juga menyebabkan acara belajar dan mengajar tidak akan berlangsung secara efektif.

·         Kegiatan berlajar tak hanya di tempat kursus. Di rumah pun, Anda harus rajin mengulang-ulang kata-kata yg telah dipelajari, agar anak terbiasa dgn kata-kata tersebut. Pengulangan juga melatih lafal bahasa Inggris yg benar dgn cara memperbaiki pengucapan anak yg salah.

·         Ingat benar bahwa pengajaran tuk anak usia balita adalah dgn cara bermain. Misalnya, dgn menggambar, bernyanyi, atau bercerita. Kosa kata yg dipelajari pun sebaiknya kata yg sehari-hari digunakan seperti angka, anggota tubuh, ucapan salam, ucapan permintaan dan sebagainya.

Sumber:kompas.com
Info Terkait:

Kreasi Lahan Pertanian Ala Negeri Dubai



Kontraktor Bangunan - Setelah mencoba membuat sebuah pantai yg sejuk, Dubai sekali lagi melakukan sebuah inovasi yg sangat hebat dalam kontraktor bangunan.

Seperti kita tahu Dubai kaya dgn minyak tetapi kalau bicara air dan pertanian, tentu Dubai bukanlah negara yg hebat.

Tuk itulah Dubai membangun sebuah pertanian dalam posisi vertikal dalam sebuah bangunan yg disebut "Vertical Farm". Dan sebuah perusahaan arsitektur  dan kontraktor bangunan dari Italia, Studiomobile akan membantu proyek "aneh" ini.

Bangunan yg berbentuk menyerupai sebuah tanaman ini akan memanfaatkan air laut tuk 2 keperluan yaitu satu tuk mendinginkan udara yg ada di dalam bangunan tersebut serta mengubah air laut tersebut menjadi air biasa yg nantinya akan digunakan tuk menyiram tanaman yg ada.

Udara yg akan masuk ke dalam bangunan tersebut akan didinginkan dgn bantuan air laut dan udara yg ada juga akan dikondensasikan sehingga akan mengubah udara menjadi air. Dan air inilah yg nantinya akan digunakan tuk menyiram tanaman.

Dgn proyek dan investasi seperti ini, kami hanya kuatir bahwa harga satu kilogram singkong disana mungkin seharga sebuah TV LCD/ plasma.

Sumber:otakku.com
Info Terkait:

Interior Kamar Tidur: Tempat Tidur Multimedia Yang Membuat Kita Malas Pergi




Interior Kamar Tidur - Lupa tepatnya tetapi setengah dari hidup kita mungkin habis di tempat tidur jadi punya tempat tidur seperti ini pasti menjadi idaman banyak orang.

HiCan Bed adalah sebuah tempat tidur yg dilengkapi dgn banyak media hiburan yg membuat anda malas tuk tidur.


disamping kasurnya yg memang nyaman tuk tidur, di dalam tempat tidur berbentuk kotak ini juga dilengkapi dgn sebuah proyektor beresolusi HD dgn layar yg bisa digulung jika sedang tidak digunakan.

Tentu saja juga sebuah sound system kualitas tinggi tuk membuat kita nonton film semakin asik dan kalau itu belum cukup, ada juga PC di dalamnya supaya bisa internetan atau bisa juga ditambah game console.

Interior kamar tidur ini juga bisa ditambahkan home automation yg artinya anda bisa mengatur semua peralatan elektronik termasuk lampu dan lainnya di dalam rumah tanpa harus bangun dari tempat tidur.

Benar kan, pokoknya interior kamar tidur idaman bagi siapapun deh tetapi idaman ini hanya bisa anda miliki jika punya uang sekitar US$ 60.000 (sekitar Rp. 500 jutaan)






Sumber:otakku.com
Info Terkait: